Blog tentang tutorial blog, facebook, komputer, tips dan trik

Welcome to the Blog of Firman Ardyansyah

I shared everything I know in here
Bagikan kepada temanmu!

Minggu, 16 Maret 2014

Cara Mengamankan Akun Facebook Terbaru 2014

Minggu, 16 Maret 2014
Cara Mengamankan Akun Facebook 2014 - Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi informasi dan cara untuk mengamankan akun facebook yang anda miliki, karena facebook adalah media sosial yang sering kita gunakan untuk dapat menghubungkan kita dengan teman, keluarga, saudara-saudara, dan lain sebagainya dengan mudah, tidak jarang ada orang yang jahat dan usil ingin mengacak-acak akun facebook kita.

Cara Mengamankan Akun Facebook

Cara Mengamankan Akun Facebook

Untuk cara mengamankan akun facebook anda harus mengikuti tutorialnya dibawah :

1. Pertama masuk ke akun Facebook anda.
2. Lalu klik pada gambar roda gigi pada pojok kanan atas (Setelan Pengaturan).
3. Pilih Keamanan, kemudian klik pada "Persetujuan masuk Facebook".
4. Lalu beri centang, setelah itu Facebook akan meminta anda untuk memasukkan nomor Hp anda, lalu masukkan no Hp yang anda miliki.
5. Setelah melewati beberapa proses, Facebook akan mengirim kode konfirmasi melalui SMS ke no Hp anda.
6. Selanjutnya setelah mendapatkan kode tersebut, masukkan pada kotak yang telah di sediakan oleh Facebook.

Itulah Cara Mengamankan Akun Facebook Terbaru 2014 semoga bisa bermanfaat untuk anda sekalian. Dan tidak lupa gunakan facebook dengan bijak dan benar. Sekian dan terimakasih..
Pasang Iklan 300x250
Memuat...

0 Response to "Cara Mengamankan Akun Facebook Terbaru 2014"

Posting Komentar

Sopan tanpa spam..

Copyright 2014 Ardy Tutor - All Rights Reserved
Support by Firman Ardyansyah
Powered by Blogger